Pencatatan Akuntansi Biaya-biaya

Pencatatan Akuntansi Biaya-biaya adalah suatu bidang akuntansi yang diperuntukkan bagi proses pelacakan, pencatatan, dan analisa terhadap biaya-biaya yang berhubungan dengan aktivitas suatu organisasi untuk menghasilkan barang atau jasa. Biaya didefinisikan sebagai waktu dan sumber daya yang dibutuhkan dan menurut konvensi diukur dengan satuan mata uang. Penggunaan kata beban adalah pada saat biaya sudah habis terpakai…

Cara mengimpor COA di Easy Accounting

Sebelum membahas Cara mengimpor COA di EASY Accounting. kita harus tahu apa yang dibutuhkan Akuntasi terlebih dahulu. Akuntansi pasti membutuhkan kode akun yang biasayanya digunakan untuk mengelompokan, mencatat, melaporkan, dan mengontrol transaksi-transaksinya dengan cara sistematis. Disini kami akan menjelaskan bagaima cara Untuk mengimpor COA di Easy Accounting, untuk pengimporan COA harus di persiapkan daftar akun…

software akuntansi sederhana

Software akuntansi sederhana untuk mengatur arus keuangan sangat bermanfaat sekali  untuk menjaga arus keuangan agar stabil dan sesuai dengan tujuan pengeluaran yang jelas. Konsep akuntansi  dibutuhkan untuk gambaran yang detail keuangan usaha dan bentuk pertanggung jawaban operasional baik secara internal maupun eksternal. Bahkan sekarang ini sudah banyak software akuntansi sederhana tentang pembukuan yang di tawarkan untuk membantu para pebisnis UKM…